NUR, FARIDAH (2023) PENGARUH PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN KIMIA TIPE INFORMATION SEARCH BERBASIS SUMBER DAYA ALAM TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN NILAI KARAKTER RELIGIUS SISWA (Studi Kasus Pada Siswa Kelas XI IPA MAN 6 Jombang). Other thesis, Universitas Darul Ulum.
S2-2023-20010021-ABSTRAK.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (36kB)
S2-2023-20010021-BAB I PENDAHULUAN.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (255kB)
S2-2023-20010021-DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (125kB)
S2-2023-20010021-FULLREPORT TESIS.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah mencari Pengaruh Pengembangan Perangkat Pembelajaran Kimia Tipe Information Search Berbasis Sumber Daya Alam terhadap Peningkatkan Kemampuan Berfikir Kritis dan Nilai Karakter Religius Siswa. Karakter siswa terbentuk melalui interaksi mereka dengan lingkungannya. Pendidikan karakter diharapkan mampu membentuk karakter peserta didik kearah yang lebih baik dengan berbagai model pembelajaran pada mata pelajaran seperti kimia.
Penelitian ini menggunakan penelitian eksperimen dengan model Matching Pretestpost-test Control Group. Waktu penelitian yang di rancang pada bulan Pebruari - Maret 2022, dengan populasi sampel Siswa Kelas XI IPA Madrasah Aliyah Negeri 6 Jombang yang berjumlah total 52 siswa dimana kelas ekperimen dan kelas kontrol masing-masing terdiri dari 26 siswa. Pengambilan sampel dengan metode Purposive cluster random sampling. Teknik pengumpulan data dengan observasi, dokumen nilai, serta angket.
Hasil analisa data menggunakan regresi menunjukkan bahwa pada kelas eksperimen secara parsial tidak ada hubungan antara pembelajaran kimia tipe information search berbasis sumber daya alam dan peningkatan kemampuan berpikir kritis serta nilai karakter religius akan tetapi secara simultan ada hubungan yang signifikan antara pembelajaran kimia tipe information search berbasis sumber daya alam dan peningkatan kemampuan berpikir kritis serta nilai karakter religius dengan besaran Rsquare siswa dengan nilai kisaran 54,2% dan 73,9%. Pada kelas kontrol pada uji parsial maupun simultan tidak ditemukan pengaruh pembelajaran kimia tipe information search berbasis non sumber daya alam (umum) terhadap kemampuan berfikir kritis dan nilai karakter religius siswa dengan pengaruh varibel dependen taerhadap independen dengan nilai 63,5% dan 65,9%.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pembelajaran Kimia, Sumber Daya Alam, Berfikir Kritis, Religius |
Subjects: | L Education > L Education (General) Universitas Darul Ulum > Pasca Sarjana > Pendidikan Islam Universitas Darul Ulum > Pasca Sarjana > Pendidikan Islam |
Depositing User: | Ana Ida Fitria |
Date Deposited: | 22 Oct 2023 14:14 |
Last Modified: | 22 Oct 2023 14:14 |
URI: | http://repository.undar.ac.id/id/eprint/288 |