REKAYASA PROTEKSI KATODIK DENGAN ANODA TUMBAL SEBAGAI UPAYA PENGENDALI KOROSI SEJAK TAHAP PERENCANAAN

Wahyu Purwanto, Nanang (2025) REKAYASA PROTEKSI KATODIK DENGAN ANODA TUMBAL SEBAGAI UPAYA PENGENDALI KOROSI SEJAK TAHAP PERENCANAAN. Other thesis, Universitas Darul Ulum Jombang.

[thumbnail of Abstract] Text (Abstract)
S1-2025-212321201018-Abstrac.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (61kB)
[thumbnail of BAB I Introduction] Text (BAB I Introduction)
S1-2025-212321201018-BAB I Introduction.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (129kB)
[thumbnail of Reference] Text (Reference)
S1-2025-212321201018-Reference.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (119kB)
[thumbnail of Full Thesis] Text (Full Thesis)
S1-2025-212321201018-FULL TA.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Korosi merupakan permasalahan signifikan yang memengaruhi keandalan struktur logam dan meningkatkan biaya perawatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui laju korosi pada logam besi (Fe), Fe-Zn, dan Fe-Zn-Al saat direndam dalam air sumur serta mengevaluasi efektivitas penggunaan anoda tumbal. Pengujian dilakukan dengan metode perendaman selama 288 jam, dengan pengamatan selang waktu setiap 24 jam. Parameter utama yang diamati adalah perubahan massa logam sebagai indikator laju korosi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa logam besi (Fe) mengalami laju korosi tertinggi, sedangkan paduan Fe-Zn-Al menunjukkan ketahanan korosi paling baik. Grafik laju korosi menunjukkan tren awal peningkatan laju korosi pada jam-jam awal, kemudian cenderung menurun seiring waktu karena terbentuknya lapisan pasif. Penggunaan anoda tumbal terbukti efektif dalam mengurangi kecepatan korosi, terutama pada logam besi. Hasil ini menunjukkan bahwa pemilihan bahan logam dan proteksi katodik sangat berperan dalam memperpanjang umur komponen logam di lingkungan air sumur.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: anoda tumbal,besi,seng,korosi,aluminium,HCl,NaCl.
Subjects: Universitas Darul Ulum > Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Universitas Darul Ulum > Fakultas Teknik > Teknik Mesin
T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Nanang Wahyu Purwanto
Date Deposited: 05 Oct 2025 03:25
Last Modified: 05 Oct 2025 03:25
URI: http://repository.undar.ac.id/id/eprint/1888

Actions (login required)

View Item
View Item